Sekarang ini cukup banyak efek foto yang bisa dihasilkan melalui software, salah satunya efek sketsa yang dengan cara merubah foto menjadi gambar sketsa dengan mudah dan cepat.
Software gratisan pun sekarang ini sudah banyak yang menawarkan berbagai efek foto, salah satunya “Foto Sketcher” yang bisa menghasilkan gambar sketsa dari sebuah foto.
Dalam penggunaannya, program ini cukup mudah dan tidak memerlukan instalasi apapun (portable), jadi bisa juga tuch dijalankan langsung melalui USB Flasdisk. Cukup jalankan programnya, load sebuah gambar foto, dan dalam seketika efek sketsa bisa langsung terlihat. Untuk melihat perubahan efeknya, kamu bisa memainkan langsung dari slidebar programnya. Outputnya disimpan pada file image baru jadi foto aslinya tidak bakal tertimpa. Terakhir kamu bisa mencetaknya, mungkin sebagai kartu ucapan ataupun hadiah.
0 comments:
Post a Comment